Profil dan Fakta Soobin Tomorrow X Together (TXT)
Nama asli: Choi Soo Bin
Nama panggung: Soobin
Tanggal Lahir: 5 Desember 2000
Golongan darah: A
Tinggi Badan: 184 cm
Posisi: Leader, vokalis, rapper
Jumlah Saudara: 2 saudara laki-laki, 1 saudara perempuan
Fakta:
1. Member BTS favorit Soobin adalah Jin
2. Soobin adalah member paling tinggi di TXT
3. Punya lesung pipi
4. Suka makan, khususnya roti
5. Lagu favoritnya adalah Our Summer
6. Yeonjun bilang bagian yang menarik dari Soobin adalah pipinya yang halus
7. Soobin suka baca buku, khususnya buku-buku sejenis “How to Live”
8. Soobin disebut sebagai intelektual bahasa Inggris karena menggunakan kata Bahasa Inggris yang tidak biasa saat Vlive pertama TXT
9. Soobin dan Beomgyu adalah member yang paling banyak makan
10. Disebut mirip dengan Minhyuk BTOB dan Sanha Astro
11. Soobin gampang berkeringat
12. Wajahnya akan bengkak kalau makan sebelum tidur
13. Dia suka mengedipkan matanya saat bertatapan dengan orang lain, mirip seperti yang dilakukan Jin BTS
14. Soobin kalo malu akan menutup wajahnya, atau tepuk tangan sambil teriak kenceng
15. Soobin mengunjungi toko buku, pet café dan bioskop malam di Talk x Today ep 1
16. Soobin suka warna pink
17. Q: “Siapa yang pandai ber-aegyo?”
Soobin: “Hueningkai dong.”
Hueningkai: “Soobin hyung.”
**
Soobin itu cute banget ululu Padahal aku ga suka sama cowo yang lebih muda, tapi bocah ini, yang 2 tahun lebih muda dari aku, berhasil bikin aku jatuh cinta pada pandangan pertama :v Wajahnya itu loh, mengingatkanku ke Minhyuk BTOB, tapi Soobin itu lebih soft gitu. Cara bicaranya, tingkahnya, suaranya, personality-nya, dia biasku T^T
Sumber https://kumpulantentangku15.blogspot.com/